Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 23/08/2014, 11:00 WIB
Syafrina Syaaf

Penulis

Sumber

KOMPAS.com - Bagaimana bentuk feses bayi yang normal, berikut penjelasannya:

* Tinja/feses bayi baru lahir yang normal seperti aspal lembek. Ini adalah “oleh-oleh” yang dibawa bayi saat masih dalam kandungan. Setelah beberapa minggu, bentuk fesesnya berubah jadi bergumpal-gumpal seperti jeli, padat, berbiji (seeded), atau bisa juga berupa cairan.

* Tinja/feses bayi ASI eksklusif bisa seperti pasta/krem, berbiji (seeded), bisa juga seperti mencret/cair. Jadi pada bayi ASI eksklusif jangan khawatir jika BAB-nya cair sebab hal ini normal.

* Pada bayi non-ASI, feses atau tinjanya sudah berbentuk, hampir mirip dengan orang dewasa yaitu padat, bergumpal-gumpal atau agak liat dan bulat. Intinya, variasi bentuknya lebih beragam.

Catatan:

Jika orangtua mencampur pemberian ASI dan non-ASI akan terjadi sedikit kesulitan untuk mendeteksi kondisi bayi dari fesesnya. Misal, bila terjadi mencret/feses cair, apakah disebabkan oleh ASI ataukah penyebab lain. Pasalnya, jika diberi ASI eksklusif, feses yang cair/lembek adalah normal sedangkan pada non-ASI seharusnya BAB padat dan bergumpal-gumpal.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com